Senin, 20 Mei 2013

OPERATOR ARITMATIKA ( MODUL 4-1)

VIDEO PROGRAM



SOURCE CODE


/*Modul 4-1
Operator ARitmatika
Nama : Royan Rodiana
NRP  : 49013031
================================*/

#include<iostream>//header file untuk mengimplementasikan input/outpu
using namespace std;//namespace std adalah deklarasi library standar C++
int main()//fungsi utama program
{
cout<<"2+3="<<2+3<<endl<<endl;
//cout<< untuk menampilkan output data kelayar
//2+3 tanda + merupakan operator penjumlahan
//<<endl merupakan akhir baris/enter
cout<<"10-5="<<10-5<<endl<<endl;//10-5 tanda - merupakan operator pengurangan
cout<<"4x3="<<4*3<<endl<<endl;//4*3 tanda * merupakan operator perkalian
cout<<"4/2="<<4/2<<endl<<endl;//4/2 tanda / merupakan operator pembagian
cout<<"10%3="<<10%3<<endl<<"\n";//10%3 tanda % merupakan operator sisa bagi
system("pause");//untuk menghentikan program tidak langsung keluar
return 0;//nilai balikan 0 atau keluar
}


OUTPUT


0 komentar:

Posting Komentar